28 November 2009

UASBN 2010

Belakangan di media marak pemberitaan tentang UNAS yang ditiadakan. Bagimana kita menyikapinya?
Menurut saya nih, kayaknya lebih baik lembaga siap aja kalo UNAS tetap ada, soalnya pelaksanaan Ujian Akhir kan tinggal beberapa bulan lagi... ya kan? Jadi kalo memang UNAS tidak ada tidak menjadi masalah di lembaga, tetapi kalo memang tetap ada lembaga, siswa dan orang tua sudah siap. Ya, kita menunggu saja hasil keputusan BSNP.

Nah muncul pertanyaan baru nih, saya kan di SD! bagaimana dengan UASBN 2010? apakah ikut keputusan UNAS? Kalo menurut saya, sikap kita sama yaitu tetapjuga menyiapkan ada UASBN. Toh SKL UASBN 2010 juga telah ditetapkan melalui Permendiknas Nomor 74 tahun 2009 tanggal 13 Oktober 2009 tentang Ujian Akhir Sekolah Berstandar Nasional (UASBN) SD/MI/SDLB tahun pelajaran 2009/2010. Dapat download di sini!

Semoga apapun keputusan pemerintah, menjadi keputusan terbaik untuk dilaksanakan dan yang terbaik bagi anak-anak kita!

Program PKP berbasis Zonasi

Peningkatan Kompetensi Pembelajaran Berbasis Zonasi Dalam beberapa bulan terakhir, banyak guru dari SD dan SMP yg mengikuti Peningkatan K...